MIU Login

Mengenal Predator Digital: Lindungi Diri dan Orang Tercinta

Dunia terasa semakin kecil dengan adanya internet. Kita bisa terhubung dengan siapa saja, di mana saja dan kapan saja. Namun, dibalik kemudahan itu, tersembunyi bahaya yang mengintai, terutama bagi anak-anak dan perempuan. Salah satu ancaman terbesar adalah keberadaan predator digital. Predator digital adalah individu yang secara sengaja mencari dan mengeksploitasi orang lain, terutama mereka yang […]

Makrab PSGA 2024: Rangkaian Acara Penuh Makna, Ukhuwah, dan Suka Cita

Dalam suasana yang hangat dan penuh keakraban, PSGA UIN Malang menggelar acara Makrab tahunan dengan tema “SMILE (Sharing Moments in Lasting Experiences)”. Acara yang berlangsung pada 26-27 Oktober 2024 ini diisi dengan berbagai kegiatan mulai dari ibadah bersama, pengenalan anggota tiap divisi dengan warna warni kreasi yang menarik, hingga penampilan pentas seni yang menyenangkan. Acara […]

Pendidikan Karakter dalam Mencegah Perilaku Penyimpangan Seksual

Oleh: Muhammad Zidane Kusma Arip Berbicara tentang topik seksualitas, di Indonesia sendiri hal tersebut masih menjadi hal yang sangat tabu bagi masyarakat kita, terutama terkait tentang penyimpangan perilaku seksual. Menurut Sarwono (2011),  perilaku penyimpangan seksual merupakan tingkah laku seksual, khususnya yang tidak sesuai dengan norma-norma agama, hukum atau susila yang dilakukan oleh remaja. Lebih lanjut […]

Mengungkap Kekerasan dalam Pacaran: Realitas yang Sering Diabaikan

Oleh: M. Fikran Pandya Kekerasan dalam Pacaran: Bahaya yang Sering Terabaikan Kekerasan dalam pacaran sering kali dianggap sebagai masalah yang tidak terlihat, padahal dampaknya bisa sangat merusak. Menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), kekerasan dalam pacaran terjadi ketika pasangan melakukan tindakan yang menyebabkan terjadinya kerugian fisik, seksual, atau psikologis pada pasangannya. Ini termasuk agresi fisik, pemaksaan […]

UIN Mataram Sukses Gelar Konferensi Internasional PSGA, Soroti Peran Perempuan dalam Sejarah

Mataram, 18 Oktober 2024 – Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram bersama Forum Persatuan Sarjana Perempuan Indonesia (PSGA) dan Balai Penelitian dan Pengembangan Agama Semarang telah sukses menyelenggarakan Konferensi Internasional PSGA pada tanggal 16-18 Oktober 2024. Acara yang mengangkat isu-isu terkini gender ini menghadirkan para pakar terkemuka dari berbagai bidang, termasuk sejarah, gender, dan sosiologi. Salah […]

Relasi Kekuasaan Gender dalam Kasus Kekerasan Seksual

Oleh: Wardatul Mukhibbah Apakah kesetaraan gender jadi tolak ukur dalam kasus kekerasan seksual? Jangan biarkan ketidakadilan terus berlanjut. Yuk kita simak dan pahami peran penting gender dalam kekerasan seksual dan cara kita bisa berkontribusi pada perubahan. Kekerasan seksual adalah masalah global yang tersebar luas dan memberikan dampak negatif terhadap jutaan orang setiap tahunnya. Di balik […]

Dampak Bullying pada Tugas Perkembangan Remaja

Oleh: Ratna Wati & Wardatul Mukhibbah Pernahkah kamu merasa takut atau sedih karena terus-menerus diganggu atau dihina oleh teman sebaya? Itulah yang dirasakan oleh korban bullying. Bullying itu seperti perundungan, tapi lebih serius. Ini adalah perilaku jahat yang dilakukan berulang-ulang, baik secara fisik (dipukul, didorong), verbal (dihina, diejek), maupun sosial (dikucilkan, diboikot). Tujuan dari bullying […]

Hadiri Alimat Forum: Kupas Tuntas Isu-Isu dan Inovasi Penyelesaian Masalah Keluarga Muslim Kontemporer

Kamis, 19 September 2024 – Berlangsung di Gedung Samantha Krida Universitas Brawijaya, Malang beberapa Tim PSGA mengahadiri forum diskusi yang diadakan oleh Alimat Forum yang membahas mengenai isu-isu dan inovasi penyelesaian masalah keluarga muslim kontemporer. Forum ini dihadiri oleh beberapa pembicara yang luar biasa, seperti Dr. Iklilah Muzayyanah, Dr. Faqihudin Abdul Kodir, Prof. Alimatul Qibtiyah, […]

Peringati Maulid Nabi: Sudahkah Muhasabah Diri? Atau Hanya Cari Makanan Gratis Sana Sini?

Maulid Nabi Muhammad SAW adalah sesuatu yang sangat berarti dalam kehidupan umat Islam. Peringatan ini seharusnya menjadi momen penuh makna untuk merenungkan dan meneladani Nabi Muhammad SAW, bukan hanya senang karena banyak makan gratis dan keramaiannya belaka. Saat perayaan Maulid Nabi, kita sering kali terfokus pada acara-acara meriah dan makanan gratis, tetapi penting untuk merenungkan […]

Short Movie PSGA UIN Malang Tayang Perdana: Soroti Bahaya Pernikahan Dini dan Pergaulan Bebas

Malang, 30 Agustus 2024 – “PSGA Short Movie Launching Event” sukses dilaksanakan pada hari Jum’at, 30 Agustus 2024 kemarin di Home Theater Fakultas Humaniora, UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Short movie karya Crew Short Movie PSGA ini ditayangkan perdana dengan mengundang Bapak Rektor UIN Malang, Prof. Dr. H.M. Zainuddin, MA yang dalam hal ini diwakilkan, […]